Jumat, Juli 11, 2008

Kesiapan yang terseok-seok

Kesiapan yang terseok-seok menyangkut sarana prasarana bagi para atlet dan pihak-pihak terkait lain seperti offisial, pelatih dan pembina kontingen pada PON XVII Tahun 2008 di Kalimantan Timur, ditanggapi anggota Komisi X DPR-RI Ferdiansyah, harus diakui masih banyak yang belum terselesaikan dengan baik, seperti jalan penghubung antar pemukiman atlet dengan venue yang masih becek karena tidak beraspal, rumah tinggal yang tidak perpintu belakang dan tempat tanding yang belum siap. Sedikit banyak hal ini dapat merugikan atlet, terutama terhadap mental tanding. Sementara Ketua Harian BP PON XVII Syaiful Teteng mengungkapkan, pada perhelatan akbar nasional itu Kalimantan Timur hanya mendapat bantuan APBD Rp 82 milyar, sementara untuk membiayai keseluruhan kegiatan diperlukan biaya Rp 4,3 triliyun, jadi berat sekali dan terseok-seok. ***

**Bagian Publikasi - Biro Humas Setda Prov. Jateng**

Tidak ada komentar: