Sabtu, Juli 12, 2008

Pesawat F-3C Jateng jatuh

Jatuhnya pesawat yang dikendalikan Bambang Agus sangat mengecewakan, padahal latihan dan persiapan sudah bertahun-tahun dilakukan. Jatuhnya pesawat aeromodeling dari ketinggian sekitar 25-30 meter itu belum diketahui penyebabnya, karena failure machine, gangguan frekuensi kontrol atau kerusakan elektronik. Jatuhnya pesawat pada ronde kedua dari 4 ronde yang harus dilalui, menghempaskan harapan Bambang. Sebenarnya saya sudah benar-benar menyiapkan diri dengan 2 pesawat untuk bertanding, tapi rasanya pesawat cadangan percuma untuk dikeluarkan. Mudah-mudahan tahun depan saya tetap bisa mengikuti perlombaan dan menang, ujarnya Bambang menyesali kekalahan yang dialaminya. ***

**Bagian Publikasi - Biro Humas Setda Prov. Jateng**

Tidak ada komentar: